Led blink ic mikrokontrol AT89C2051 dengan bahasa pascal Turbo51
Category : breadboard, ic at89c2051, pascal 8051, praktek merangkai, source code, turbo51, usb programmer at89c2051 1
Sedikit menorehkan tulisan, gambar skema, serta kode sumber (source code) untuk praktek belajar memulai dari praktek yang sederhana.
Bagi yang sedang bingung atau tidak tahu sama sekali memulai belajar mikrokontrol dari mana dulu, mungkin pengalaman ini bisa dibaca untuk sekedar berbagi ilmu yang sedikit tapi sudah dipraktekkan.
IC mikrokontrol yang dipakai buat praktek adalah ic atmel at89c2051 keluarga mcs-51 (8051) dengan jumlah pin 20 (kaki).